taupasar.com

we read, we create and we share it.

25+ Contoh Iklan Minuman Segar Menarik dan Keren

25+ Contoh Iklan Minuman Segar Menarik dan Keren

Air merupakan kebutuhan yang mendasar bagi tubuh kita untuk tetap bertahan hidup, menurut penelitian tubuh kita memiliki minimalnya 80% air. 

iklan minuman

Untuk memenuhi kebutuhan tubuhmu terhadap air minum, sekarang ini kamu bisa mengkonsumsi minuman dengan berbagai rasa dan warna. 

Zaman sekarang sudah banyak sekali perusahaan yang menyediakan minuman kemasan dengan berbagai rasa, tidak hanya  yang berbentuk botol tetapi juga ada yang hanya menjual serbuk perasa minuman.

Perusahaan-perusahaan tersebut memiliki ciri khasnya sendiri untuk beriklan, mulai dari segi gambar, slogan hingga warna identiknya. 

Nah kali ini aku mau membagikan informasi mengenai 21 contoh iklan minuman segar menarik dan keren beserta tipsnya, sesuai dengan bahan dari produk minuman tersebut.

Tips dan Cara Membuat Contoh Iklan Minuman Segar


1. Buatlah Slogan Untuk produkmu

Slogan merupakan hal yang sangat penting ketika kamu hendak menjual suatu produk. Buatlah slogan yang menarik dan dinilai akan membekas diingatan masyarakat

2. Buatlah Caption yang Simpel

Jika kamu menjual minuman segar via online dengan memanfaatkan instagram, berarti kamu perlu membuat caption yang menarik setiap harinya.

3. Perhatikan Hasil Fotomu

Dalam memposting produk atau testimoni atau apapun, perhatikan foto yang hendak akan diposting. Jangan sampai foto yang akan kamu posting ke media sosial jualanmu hasilnya jelek.

Contoh Iklan Minuman Bahan Dari Susu


Susu merupakan minuman yang memiliki cukup banyak kandungan utamanya kalsium, dengan meminum susu selain menambah kandungan air dalam tubuh kita juga dapat mncegah keropos pada tulang kita dengan rutin meminumnya.

Nah berikut ini contoh iklan minuman dengan bahan dari susu

1. Bear Breand

Bearbrand merupakan salah satu produsen minuman yang memproduksi susu dalam kaleng
Salah satu contoh iklan dari iklan bearbrand ini yakni dengan memotret model iklan ketika meneguk bearbrand.

Berikut contohnya



2. Boba

Boba merupakan merupakan minuman teh susu mutiara, dalam pembuatan sirup boba kamu harus menambahkan susu segar dan susu kental manis, ini bisa menambah rasa gurih kepada minuman bobamu.

Banyak contoh iklan minuman boba ini, berikut aku kasih salah satu contoh yang bisa jadi inspirasi buat kamu.

 
3. Frisian Flag 

Salah satu produk minnuman perasa yang menambahkan rasa susu yakni Frisian Flag
Berikut contoh iklan dari Frisian Flag.



4. Thaite Tea

Salah satu minuman segar berbahan susu evaporasi dan susu kental manis yang lagi hits saat ini yakni minuman thaitea.

Berikut contoh iklan thaitea yang bisa jadi inpirasi buat kamu yang memiliki usaha thaitea atau sejenisnya.


5. Susu kurma 

Susu kurma merupakan minuman campuran susu dan kurma berikut gmbar iklan salah satu produk susu kurma.


Contoh Iklan Minuman Air Mineral


Air mineral merupakan air yang jernih yang dapat dikonsumsi oleh manusia, ada banyak sekali perusahaan yang menjual air mineral, dimulai dengan menggunakan gelas plastik, botol plastik, hingga botol kaca.

Berikut contoh-contoh iklan air mineral dari berbagai merek

1. Aqua

Aqua merupakan produsen air mineral yang sudah beroperasi selama bertahun-tahun, dengan pengalaman bertahun-tahun membuat iklan aqua menjadi salah satu iklan yang bisa menjadi inspirasi buat kamu.

Berikut contoh iklan dari air mineral aqua.



2. Le Mineral 

Ketika aku buka akun instagram Le Mineral, ada salah satu iklan dari Le Mineral yang membuat aku tertarik. Digambar tersebut Le Mineral mengedukasi pembacanya mengenai pentinnya air mineral untuk menjaga tubuh kita, dibawah ini gambarnya.


 
3. Cleo 

Merek air mineral selanjutnya yakni cleao, untuk memenuhi kebutuhan konsumen, cleo menyediakan berbagai bentuk kemasan dalam produksinya. Di bawah ini salah satu contoh iklan cleo yang kemasan botolnya untuk anak kecil.


4. Ades




5. Vit 



Contoh Iklan Minuman Ringan 


Jenis minuman selanjutnya yang sudah diproduksi dan dijual oleh perusahaan-perusahaan yakni minuman ringaan yang memiliki rasa. Ada banyak merek minuman ringan, namun yang terkenal hanya ada Coca-Cola, Sprite dan Pepsi.

Produk-produk tersebut sangat terkenal di Indonesia, nah iklan merekapun bisa menjadi inspirasi buat kamu yang menjual minuman ringan.

1. Sprite 

Sprite memili ciri khas dalam setiap iklannya, setiap iklannya selalu membekas dimasyrakat. Contoh kata-kata iklanya “Nyatanya Tampil di Medsos Gak Harus Maksa”.


2. Coca-Cola

Minuman yang satu ini memiliki kata-kata dalam iklannya “Hidupkaan Semangatmu Dengan Coke Ayo"       


3. Pepsi

Slogan iklan pepsi “Refresh Your World!”


Contoh Iklan Miuman Sirup


Sirup sering digunakan untuk penambah rasa, produk ini biasanya sangat ramai dibulan suci ramadan. Buat kamu yang suka menjual sirup dibulan ramdan iklan-iklan dari produk sirup dibawah ini bisa menjadi inspirasi buat kamu.

1. Marjan 

“Manisnnya Marjan, Begitu Kaya Rasa”


2. ABC

 
Contoh Iklan Minuman Kopi


Produk kopi di Indonesia sudah banyak sekali mereknya, hal ini juga dikarenakan target pasarnya yang sangat luas, selain penyuka kopi melainkan yang tidak suka kopi juga kadang ikut mengkonsumsi untuk begadang.

Nah ada banyak perusahaan kopi yang iklannya bisa menjadi inspirasi buat kamu. Berikut contoh-contoh iklan mereka.

1. Kapal Api


2. Good Day

Slogannya “Karena hidup perlu banyak rasa”



3. Top Kopi


Contoh Iklan Minuman Ion


Minuman ion merupakan minuman yang diklaim memiliki manfaat untuk mengembalikan ion yang telah hilang daru tubuh kita. Berikut bebrapa contoh iklan minuman ion.

1. Isoplus

Slogan dari Isoplus yakni “7 ionnya lengkap, cepat diserap, isotonik plus”


2. Pocari Sweat


3. Mizone


Contoh Iklan Minuman Sehat Lain


Ada banyak produk minuman yang diklaim sebagai minum seha. akhirnya ada penjelasannya, berikut salah satu iklan Mizone minuman yang sehat. 
contoh iklan minuman sehat dan menyehatkan

1. Yakult

Slogan dari yakult ini yakni “Cintai ususmu, minum yakult tiap hari”. Berikut contoh iklan minuman Yakult.


2. Energen

Contoh iklaan minuman sehat dan menyehatkan lainnya yakni Energen memiliki slogan “Nutrisi setiap hari”

 

Contoh Iklan Minuman Teh


Produk teh di Indonesia sudah banyak sekali, ada yang menjual dalam bentuk serbuk, duan teh aslinya, atau ada juga yang berbentuk sudah diseduh dengan air.

Berikut contoh iklan minuman teh, baik yang dalam bentuk daun tehnya, serbuknya maupun yang sudah diseduh dengan air.

1. Sariwangi



2. Teh Poci

3. Ichi ocha



4. Teh gelas

5. Teh Javana


6. Teh Botol

7. Teh Pucuk

8. Nii Greentea

Kamu bisa menyimak sejumlah informasi yang relevan tentunya dengan mengunjungi artikel di bawah ini.

baca juga:




Nah itu tadi 25+ contoh iklan minuman segar menarik dan keren, semoga informasi diatas bermanfaat buat kamu yang memiliki usaha minuman. Tetap semangat, semoga kesuksesan segera kamu raih.

Penulis: Leli F

Related Posts